Cara membuat Es krim buah segar secara lengkap


Salah satu cara untuk menyehatkan tubuh adalah buah buahan,buahan merupakan sumber vitamin yang diperlukan oleh tubuh kita. Dengan banyak kita mengonsumsi buah buahan mungkin mata kita akan sangat terang benderang,kulit kita akan halus,gigi kita akan tetap kokoh, itulah sebagian dari fungsi buah buahan.

Mungkin biasanya anda mengkomsumsi buah buahan masih sangat konvensional, nah dalam postingan kali ini saya akan memberikan suatu resep bagaimana mengelola buah buhan tersebut secara moderen,tanpa panjang lebar berikut cara membuat eskrim buah segar secara lengkap.

Bahan :

1. 1 liter es krim apokat

2. 5 buah nanas

3. 1 buah apel dipotong potong diperciki jeruk nipis

4. 100 gr buah anggur dibelah dua

5. 1/2 buah melon dikupas, dipotong dipotong, beberapa buah sttawberry,selai lobi

Dan dibawah ini akan saya jelaskan bagaimana cara membuat jus eskrim buah secara lengkap dari awal sampai akhir berikut penjelasannya :

1. Buat eskrim pokat

2. Nenas dibelahberikut daunnya,lubangi hingga menyerupai mangkuk. Nenas yang dikeluarkan dari lubang dipotong potong.

3. Masukkan buah buahan yang sudah dipotong potong pada masing masing mangkuk nenas.

4. Beri tiap mangkuk 2 sekrup eskrim apokat, hias dengan selai lobi lobi

Demikianlah artikel membuat es krim buah segar di http://resep-bijak.blogspot.com semoga bermanfaat terimakasih.

Popular Post